Pembahasan Tentang Karakter Yang Ada Pada Game Free Fire Berdasarkan Nama Dan Juga Skillnya

Daftar Nama Karakter Free Fire, Lengkap A-Z - HiTekno.com

Jika anda player baru pada permainan Free Fire, anda perlu mengetahui setidaknya karakter yang ada dalam game Free Fire. Berikut ini akan ada pembahasan tentang karakter yang ada pada game Free Fire berdasarkan nama dan juga skillnya.

  1. A124

Karakter yang satu ini menjadi andalan banyak orang, A124 adalah tokoh robot pintar dengan kemampuan bernama Thrill of Battle yakni merubah Energy Point menjadi HP.

  1. J Biebs

Free Fire melakukan kolaborasi dengan Justin Bieber, karakter yang satu ini memiliki kemampuan mengurangi damage musuh.

  1. Leon

Karakter yang satu ini memiliki skill yang dapat menyembuhkan diri sendiri, nih, setelah bertahan hidup di pertempuran.

  1. K

Karakter yang setia kawan ini dapat menambahkan max EP teman hingga berjumlah 50 poin.

  1. Maxim

Skill karakter Maxim ini dapat mengurangi waktu agar bisa makan jamur atau memakai medic kit, menjadi HP dapat cepat bertambah.

  1. Miguel

Karakter yang satu ini memiliki skill yang sesudah menghabisi lawan, karakter yang satu ini dapat memperoleh tambahan energy point.

  1. Nikita

Karakter yang satu ini memiliki skill yang dapat menambahkan kecepatan reload pada senjata SMG.

  1. Olivia

Olivia juga setia kawan karena dapat menghidupkan kembali tim yang mati dan juga menyembuhkan teman satu tim.

  1. Skyler

Karakter yang satu ini memiliki skill yang dapat menghasilkan gelombang besar yang dalpat menghancurkan gloo wall milik lawan.

  1. Ford

Karakter yang satu ini memiliki skill yang dapat mengurangi damage dari luar Zona Aman pada penggunanya.

  1. Jota

Karakter yang satu ini menjadi kolaborasi dengan aktor Indonesia Joe Taslim. Jota dapat melakukan penyembuhan diri sendiri jika sukses menghabisi lawan dengan menggunakan senjata SMG atau senjata shotgun.

  1. Jai

Karakter yang satu ini mendapatkan inspirasi dari aktor India. Skill nya adalah peluru senjata yang dupakai untuk menghabisi lawan akan terisi lagi dengan cara otomatis.

  1. Shirou

Karakter yang satu ini memiliki skill yang memberi tanda pada lawan lawan yang sukses menyerangnya.

  1. Sverr

Karakter yang satu ini memiliki skill yang dapat mengkonsumsi sebagian HP untuk menaikkan damage ketika menghadapi lawan.

  1. Thiva

Karakter yang satu ini memiliki skill yang dapat memberikan peningkatan waktu revive dan juga melakukan penyembuah pada diri sendiri.

  1. Joseph

Karakter yang satu ini memiliki skill yang dapat berlari dengan cepat ketika diserang oleh lawan.

  1. Kla

Karakter yang satu ini memiliki skill yang dapat memberikan peningkatan pada damage pukulan.

  1. Dasha

Karakter yang satu ini memiliki skill yang memberikan pengurangan pada damage jatuh dan juga memperbaiki recoil.

  1. Homer

Karakter yang satu ini memiliki skill yang dapat mengeluarkan drone untuk melakukan penyerangan.

20, Hayato Yagami

Karakter yang satu ini memiliki skill yang memberikan peningkatan pada armor penetration dengan kondisi HP yang rendah.

  1. Kapella

Karakter yang satu ini memiliki skill yang dapat melakukan penyembuahan dan juga memberikan peningkatan kinerja pada heal item.

  1. Laura

Karakter yang satu ini memiliki skill yang dapat memberikan peningkatan pada akurasi ketika menggunakan scope.

  1. Nairi

Karakter yang satu ini memiliki skill yang dapat memulihkan durabilitas apabila memakai Gloo Wall.