3 Macam Jenis Siklus Air
Actionpal – Air selalu mengalami perubahan bentuk dari waktu ke waktu. Seperti halnya air yang ada di lautan, jika terkena panas dari sinar matahari maka air akan menguap. Setelah melalui proses penguapan, air akan turun menjadi hujan. Air hujan ini bisa berubah menjadi es atau bisa kembali lagi ke lautan. Pada dasarnya, jumlah massa dari …